21 Jan 2009

Tidak ada yang bisa diharapkan dari Obama untuk Palestina

Selasa, 20/01/09, dijadwalkan Presiden terpilih Amerika Serikat, Barack Obama akan dilantik sebagai Presiden AS. Sebagian orang membanggakan Obama dan berharap besar kepadanya, terlebih bagi sebagian warga di negeri ini. Bacack Obama mengutuk langsung penyerangan di Mumbai, tetapi diam seribu bahasa atas penyerangan teror yang dilakukan oleh penjajah Israel di Gaza. Layakkah Obama diharapkan?
ingin lebih jelas simak Pidato Barack Obama Berikut ini. Klik di sini

Tidak ada komentar:

Jikalau Sekiranya penduduk negeri-negeri beriman dan bertakwa, pastilah Kami akan melimpahkan kepada mereka berkah dari langit dan bumi, tetapi mereka mendustakan (ayat-ayat Kami) itu, Maka Kami siksa mereka disebabkan perbuatannya. ( QS. Al-A’rof : 96 )

Official Site Blog Mr. Andik Subiyanto

Salam kenal dari saya, Andik Subiyanto
Jombang - Jawa Timur - Indonesia
Yuk kita berbagi Ilmu, pengetahuan, wawasan dan jalin tali silaturohim.
Semoga anda menjadi insan yang berkualitas dan bermanfaat.
Perubahan itu harus ke arah yang lebih baik
1
. Mulailah dari diri sendiri
2. Mulailah dari hal-hal yang kecil
3. Mulailah saat ini juga



Foto Bareng Menkominfo

Foto Bareng Menkominfo